Mengatasi Parkiran di GUNADARMA


   Tidak dapat di pungkiri, bahwa sekarang banyak mahasiswa yang memilih kendaraan roda dua untuk melakukan aktivitas nya,di samping irit motor juga bisa menghemat waktu .Namun hal ini tidak di imbangi dengan lahan parkir yang kurang tersedia terutama di kampus saya.
    Banyak mahasiswa berdampak pada lahan parkir yang kurang luas menurut saya alhasil parkiran mobil pun di jadikan sebagai parkiran motor dadakan akibat mahasiswa baru dan mahasiswa senior yang memebawa motor.Berikut saran agar parkiran motor tidak menjadi sesak seperti sekarang ini.
    1. Mahasiswa baru di larang membawa motor
    2. Mahasiswa yang jarak rumahnya berdekatan dengan kampus lebih baik membawa sepeda atau jalan kaki
    3. Mahasiswa yang mempunyai jam kuliah yang sedikit di sarankan menaiki angkutan umum.
    4. Carilah teman kamu yang punya motor lalu minta agar berangkat bareng
   Mungkin saran ini bisa bermanfaat bagi mahasiswa/mahasiswi sekalian.



This entry was posted on Jumat, 14 Oktober 2011. You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0. You can leave a response.

Leave a Reply